Mikrokontroler AT89S51 vs AVR

Microcontroller AVR review

Berdasarkan informasi dari teman-teman yang kuliah di universitas lain, ternyata banyak dari mereka yang masih memakai mikrokontroler kuno tipe MCS52 (AT89S51/52) (untuk jurusan elektronika, red). Padahal sekarang (sudah lama juga sih launchingnya) ATMEL telah memperkenalkan Mikrokontroler generasi baru type AVR sebagai pengganti dari Type MCS51. Alasan mereka adalah “Di kampus yang diajarkan cuma mikrokontroler type AT89S51”. Kalau AVR menawarkan kemudahan dan kelebihan kamu nggak ingin mencoba? Memang sih belajar sendiri itu lebih sulit dibanding kan kalau sudah ada referensi dari dosen. Tapi, kalau membuat project electronic yang berbasis mikrokontroler, penggunaan AVR akan lebih mudah dan efisien. Ya kalau bisa jangan stagnan dengan materi kuliah yang notabene banyak yang nggak di update.CMIIW. Continue reading “Mikrokontroler AT89S51 vs AVR”